Soal UTS Matematika Kelas 5 Semester 1

Lengkap dengan Kunci Jawaban dan Link Download

Soal UTS Matematika kelas 5 Semester 1 ini terdiri dari soal pilihan ganda, soal isian, dan soal uraian.

Untuk melatih kemampuanmu, sebaiknya soal-soal ini dapat dikerjakan kurang dari 2 jam (120 menit)

Soal UTS Matematika Kelas 5 Semester 1 Pilihan Ganda

Petunjuk

  1. Soal yang ditampilkan adalah 15 dari puluhan soal yang diacak secara komputerisasi
  2. Pastikan telah membaca soal dengan cermat sebelum memilih jawaban
  3. Untuk memilih jawaban klik pada pilihan jawaban yang kamu anggap paling benar
  4. Jawaban benar akan muncul warna hijau pada pilihan jawaban
  5. Jawaban salah akan muncul warna merah pada pilihan jawaban yang kamu pilih
  6. Setelah akhir penyelesaian soal, kamu akan mendapat gambar apresiasi berdasarkan jumlah skor yang kamu dapatkan
  7. Jika kamu merasa belum puas dengan hasil perolehan skormu, silakan untuk mengulangi kembali pengerjaan soal ini dengan cara mengeklik tombol “Kerjakan Lagi” pada bagian akhir kuis ini atau dapat pula dengan merefresh halaman ini.

Instrumen Soal

Untuk memulai kuis silakan klik tombol “Mulai Kuis” di bawah ini

10 + (-4) - (-9) = ....

Benar! Salah!

Kalimat bilangan yang dapat dikerjakan dengan menggunakan sifat asosiatif yaitu ….

Benar! Salah!

Faktor dari 10 adalah ....

Benar! Salah!

Faktor prima dari 20 adalah ....

Benar! Salah!

27 : (-3) x 4 = ....

Benar! Salah!

Advertisement

48 x (-132) : 12 = ....

Benar! Salah!

(22 x 19) - (12 x P) = 22 x (19 - 12). Nilai P yang benar untuk kalimat bilangan di atas adalah ….

Benar! Salah!

Hasil penjumlahan dari bilangan 1.272 dan 312 bila ditaksir ke ratusan terdekat adalah ….

Benar! Salah!

FPB dari 280 dan 210 adalah ….

Benar! Salah!

√ 1.444 = ...

Benar! Salah!

Advertisement

225 x (83 x 42) = (225 x n) x 42 nilai n adalah ....

Benar! Salah!

KPK dari 18, 24, dan 36 adalah ....

Benar! Salah!

(6.831 + 855) : 18 = ....

Benar! Salah!

Hasil taksiran ke puluhan terdekat dari 86 x 6 adalah ....

Benar! Salah!

481 x 81 = n, maka nilai n kira-kira ....

Benar! Salah!

Advertisement

Andra mempunyai 60 buah mangga dan 10 buah pisang. Jika buah tersebut akan dimasukkan ke dalam plastik dengan jumlah yang sama. Maka plastik yang dibutuhkan Andra adalah ....

Benar! Salah!

Selisih dari 52 dan 92 adalah ….

Benar! Salah!

Kiki pergi ke Kota Semarang mengendarai sepeda motor dengan kecepatan rata-rata 70 km/jam. Berapakah jarak rumah Kiki ke Semarang bila dia tiba setelah 1 1/2 jam perjalanan?

Benar! Salah!

Faktorisasi prima yang tepat dari bilangan 378 adalah ….

Benar! Salah!

15² + √ 256 = ....

Benar! Salah!

Advertisement

Lima kali dari akar kuadrat bilangan 64 adalah ….

Benar! Salah!

Sudut terkecil yang dibentuk oleh jarum jam pada pukul 04.00 adalah ….

Benar! Salah!

Faktor prima dari 70 adalah ....

Benar! Salah!

Luas kertas berbentuk persegi adalah 1.089 cm². Panjang sisi kertas adalah .... cm

Benar! Salah!

43 – (-25) = ....

Benar! Salah!

Advertisement

– 42 x (-7 ) : ( -2 ) = ....

Benar! Salah!

475 jika dibulatkan ke ratusan terdekat menjadi ....

Benar! Salah!

Hasil dari -345 : 69 x 450 + 2.025 adalah ....

Benar! Salah!

25 x ( 38 + 765) = (25 x 38) + (n x 765) nilai n adalah ....

Benar! Salah!

KPK dari 35 dan 42 adalah ....

Benar! Salah!

Advertisement

Pukul 10.30 malam sama dengan pukul ….

Benar! Salah!

KPK dan FPB dari 60 dan 48 adalah ....

Benar! Salah!

Faktorisasi prima dari 140 adalah ....

Benar! Salah!

6.588 jika dibulatkan ke ribuan terdekat menjadi ....

Benar! Salah!

8.675 : 28 = n, kira-kira nilai n adalah ....

Benar! Salah!

Advertisement

√ 4.900 - √ 1.225 = ....

Benar! Salah!

Hasil dari 276 + (-22) x 5 - (-134) adalah ….

Benar! Salah!

12 km/jam sama artinya dengan … m/menit

Benar! Salah!

Ridwan pergi ke perpustakaan setiap 6 hari sedangkan Toni setiap 10 hari. Jika mereka bersama ke perpustakaan pada tanggal 10 Februari 2016, pada tanggal berapakah mereka bertemu di perpustakaan lagi?

Benar! Salah!

Jika dibulatkan penjumlahan dari 362 + 526 = ....

Benar! Salah!

Advertisement

Rini selesai mengerjakan PR Matematika pukul 20.30. Bila Rini mengerjakan PR tersebut selama 1 1/2 jam, maka Rini mulai mengerjakan PR tersebut pukul ….

Benar! Salah!

Bilangan prima yang terletak antara 20 dan 30 adalah ...

Benar! Salah!

Pak Kirman adalah 52 tahun, sedangkan umur kakek 8 windu. Selisih umur Pak Kirman dan Kakek adalah …. tahun.

Benar! Salah!

Sebidang tanah berbentuk persegi. Jika panjang tanah tersebut adalah 27 meter, maka luas tanah tersebut adalah .... meter²

Benar! Salah!

750 + 129 - 600 - (-150) = ....

Benar! Salah!

Advertisement

9 x (8 + 6) = (9 x 8) + (9 x 6)

Benar! Salah!

Matematika 5: Soal UTS Gasal
Luar Biasa

Luar biasa, kamu memang hebat
Silakan ulangi mengerjakan kembali

Nampaknya skor perolehanmu masih belum maksimal. Silakan coba lagi mengerjakan kuis ini.

Bagikan hasil perolehan Anda:

Soal UTS Matematika Kelas 5 Semester 1 : Bentuk Isian

Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!

16. (20 x 14) + (20 x n) = 20 x 20

       Agar kalimat tersebut menjadi benar, nilai n adalah ….

17. Taksiran ke ratusan terdekat dari 5.349 adalah ….

18. Taksiran ke puluhan terdekat dari 64 + 47 adalah ….

19. Faktor prima dari 990 adalah ….

20. FPB dari 28 dan 168 dalam bentuk faktorisasi prima adalah ….

21. Bus A berangkat setiap 25 menit. Bus B berangkat setiap 30 menit. Kedua bus berangkat bersama pukul 06.00. Bus A dan bus B berangkat bersama untuk kedua kalinya pada pukul ….

22. Hasil dari 240 + (-220) : 11 x 25 adalah ….

23. Hasil dari 52 x 42 adalah ….

24. Akar kuadrat dari 324 adalah ….

25. $latex \sqrt{81} \ $ x $latex \sqrt{r} \ $ =  63.

      Nilai r yang benar pada kalimat di atas adalah ….

26. Pak Guru mempunyai 48 buku dan 36 pulpen. Buku dan pulpen itu akan dibagikan kepada anak-anak dengan jumlah yang merata dan sama banyak. Berapa anak yang mendapat pembagian buku dan pulpen tersebut?

27. Persamaan pukul 08.15 malam adalah pukul ….

28. 2 jam + 11 menit + 360 detik = t menit.

       Nilai t yang benar yaitu ….

29. Perhatikan jam berikut ini

       Besar sudut terkecil yang dibentuk oleh kedua jarum jam di atas adalah ….

30. Sudut 180° dibentuk oleh jarum jam pada pukul ….

31. 2,25 km + 50 m + 1.200 cm = c

      Nilai c yang benar adalah ….m

32. Sebuah mobil melaju dengan kecapatan 1.500 m/menit, berapa km/jam kecepatan mobil tersebut?

33. Boy masuk sekolah pukul 07.00 dan pulang pukul 12.00, sedangkan waktu istirahat di sekolah adalah dua kali yang mana masing-masing selama 15 menit. Berapakah waktu belajar Boy selama di sekolah?

34. Jino berangkat ke kota Solo pada pukul 09.30 dan sampai pukul 12.30. Jika jarak rumah Jino ke Solo adalah 150 km, maka kecepatan rata-rata Jino adalah ….

35. Raka pergi ke sebuah kota yang berjarak 130 km dari tempatnya. Dia mengendarai sepeda motor dengan kecepatan rata-rata 65 km/jam. Pada jam berapa Raka berangkat jika tiba di kota yang dituju pada pukul 09.15?

 

Soal UTS Matematika Kelas 5 Semester 1 : Bentuk Uraian

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban benar!

36. Pak Moko mempunyai dua pohon mangga yang masing-masing berbuah 50 dan 36 biji. Rencananya Pak Moko akan membagikan buah-buahan tersebut kepada 5 tetangganya yang masing-masing akan diberikan 15 biji sedangkan sisanya dimakan sendiri. Berapa mangga yang bisa dimakan Pak Moko bila ternyata sisa buah yang ada telah busuk 3 biji?

37. Persegi A mempunyai panjang sisi 16 cm, sedangkan persegi B panjang sisinya 20 cm. hitunglah selisih luas kedua persegi tersebut!

38. Sebuah Lembaga bantuan bencana alam mempunyai 520 karung beras, 390 bungkus minyak goreng, dan 650 bungkus mi instan. Bantuan tersebut akan dibagikan secara merata dengan jumlah yang sama banyak kepada keluarga korban bencana alam. Hitunglah berapa paling banyak keluarga yang mendapat bantuan!

39. Kakak membeli 12 buku dengan membayar Rp 50.000,00. Kakak menerima kembalian sebesar Rp 20.000,00. Berapa harga satuan buku yang ibu beli ?

40. Roni membantu ayah membuat pagar kebun dengan kawat. Kebun Roni berbentuk persegi dengan luas 676 m². Berapa panjang kawat yang dibutuhkan Roni?

Kunci Jawaban

A. Soal Pilihan Ganda:

  • Untuk kunci jawaban soal pilihan ganda bisa diketahui secara langsung dengan background warna hijau pada pilihan jawaban

B. Soal Isian:

16. 6

17. 5.300

18. 110

19. 2, 3, 5, dan 11

20. 2 x 2 x 7 atau 22 x 7

21. 08.30

22. -260

23. 400

24. 18

25. 49

26. 12

27. 20.15

28. 137

29. 150°

30. 06.00 atau 18.00

31. 2312

32. 90 km/jam

33. 4 jam 30 menit

34. 50 km/jam

35. 07.15

C. Soal Uraian:

36. (50 + 36) – (5 x 15) – 3

= 86 – 75 – 3

= 11 – 3

= 8

Jadi buah yang masih bisa dimakan ada 3 buah.

37. Luas persegi A = s x s

= 16 cm x 16 cm

= 256 cm2

Luas persegi B = s x s

= 20 cm x 20 cm

= 400 cm2

Selisih Luas persegi A dan B

= 400 cm2 – 256 cm2

= 144 cm2

38. 520 karung beras, 390 bungkus minyak goreng, dan 650 bungkus mie instan

Banyaknya keluarga yang menerima bantuan = FPB dari 520, 390, dan 650.

Menghitung FPB dengan membagi bersama

2       520        390      650

2       260        195      325

2       130        195       325

3         65        195       325

5         65          65       325

5         13          13         65

13       13          13         13

1            1          1

FPB dari 520, 390, dan 650

= 2 x 5 x 13

= 130

Jadi, banyaknya penerima bantuan adalah 130 keluarga.

39. Caranya:

Membayar = 12 x Rp50.000,00

= Rp600.000,00

Harga 12 buku = Rp600.000,00 – uang kembalian

= Rp600.000,00 – Rp12.000,00

= Rp588.000,00

Harga tiap buku = Harga 12 buku : 12

= Rp588.000,00 : 12

= Rp49.000,00

Jadi harga satuan tiap buku adalah Rp49.000,00

40. Caranya:

Panjang kawat = $latex \sqrt{Luas Persegi} \ $

= $latex \sqrt{676} \ $ m2

= 26 m

Jadi, panjang kawat yang dibutuhkan Roni adalah 26 m

Apa Selanjutnya?

Setelah kamu selesai mengerjakan soal ini, silakan kamu bandingkan hasil jawabanmu dengan kunci jawaban yang tersedia. Cobalah untuk menilai hasil pengerjaanmu dengan perhitungan sebagai berikut.

Bentuk Soal

Jumlah Soal

Skor Tiap Soal

Jumlah Skor

Pilihan Ganda

15

1

15

Isian

20

2

40

Uraian

5

3

15

Jumlah

40

 

70

Nilai diperoleh dengan cara:

(Jumlah skor perolehanmu : Skor maksimal ) x 100

Lihat Tabel di bawah ini untuk mengetahui berapa nilaimu

Skor

Nilai

 

Skor

Nilai

 

Skor

Nilai

 

Skor

Nilai

1

1

 

21

30

 

41

59

 

61

87

2

3

 

22

31

 

42

60

 

62

89

3

4

 

23

33

 

43

61

 

63

90

4

6

 

24

34

 

44

63

 

64

91

5

7

 

25

36

 

45

64

 

65

93

6

9

 

26

37

 

46

66

 

66

94

7

10

 

27

39

 

47

67

 

67

96

8

11

 

28

40

 

48

69

 

68

97

9

13

 

29

41

 

49

70

 

69

99

10

14

 

30

43

 

50

71

 

70

100

11

16

 

31

44

 

51

73

     

12

17

 

32

46

 

52

74

     

13

19

 

33

47

 

53

76

     

14

20

 

34

49

 

54

77

     

15

21

 

35

50

 

55

79

     

16

23

 

36

51

 

56

80

     

17

24

 

37

53

 

57

81

     

18

26

 

38

54

 

58

83

     

19

27

 

39

56

 

59

84

     

20

29

 

40

57

 

60

86

     

Jika ternyata nilaimu masih di bawah KKM yang ditentukan oleh sekolahmu, sebaiknya kamu belajar lebih giat lagi.


Website Bimbingan Belajar Era Digital CiptaCendekia.com juga menyediakan kursus online yang dapat kamu ikuti untuk penunjang belajarmu!

Klik tombol berikut untuk melihat kursus online matematika kelas 5

Kursus Matematika Kelas 5

Kiranya demikian yang dapat saya sampaikan.

Jika kamu merasa latihan soal UTS Matematika Kelas 5 Semester 1 ini bermanfaat, silakan untuk membagikan kepada teman, saudara, atau tetanggamu dengan cara mengeklik salah satu icon media sosial (facebook, twitter, google plus) yang terdapat di bawah artikel ini.

Jika kamu membuka halaman ini menggunakan laptop atau komputer, icon media sosial juga terdapat di bagian kiri tulisan ini.

Sekian. Terima kasih dan semoga bermanfaat. Aamiin.

Salam hangat,

Wiji Hatmoko

Admin CiptaCendekia.com

27 Januari 2022

0 Tanggapan pada "Soal UTS Matematika Kelas 5 Semester 1"

Berikan Komentar Anda

Halo Kak selamat datang! Bila ada yang mau ditanyakan bisa langsung hubungi kami ya..

Kursus Perangkat Desa